Kamis, 28 Februari 2013

Humor - Membaca Bismillah Di Awal dan Di Akhir

Dari Ibnu Shabh, Dari al-Mutsanni bin Abdurrahman al-Khuza’I, dari pamannya yang bernama Umayyah bin Mukhsyi. Dia adalah yang selalu menyertai Nabi Muhammad saw., lalu dia berkata, “Suatu ketika Nabi sedang duduk ada seorang sahabat beliau makan, dan tidak membaca bismillah. Maka setan pun makan bersama dengannya. Ketika makanannya itu tinggal satu suap, orang itu berdoa’a
“Bismillahhi fii auwalihi wafiii akhirihi”
(“Dengan menyebut nama Allah di awal-dan di akhir”)
Kemudian beliau terawa seraya bersabda, “Pada saat ini setan terus-menerus ikut akan dengan orang itu, namun ketika dia menyebut nama Allah, maka dia memuntahkan semua makanan yang masuk ke dalam perutnya.” (al-AHadist al-Arba’ah juz: 4, hlm. 343

Disadur dari buku:
Ahmad, Abu Islam, 2018, 11 dari Kisah Tawa & Senyum Nabi Muhammad saw., Al-Kalam, Jakarta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Search